Bayi Demam Setelah Mandi Air Dingin – Penyebab – Pengobatan

Bayi merupakan anugerah yang sangat di tunggu-tunggu oleh mereka yang sudah berkluarga. Banyak sekali perawatan dan perlakukan yang harus diperhatikan secara teliti oleh orang tua saat melakukan perawatan pada bayi. Termasuk perlakuan dalam kehidupan sehari-hari, hal dikarenakan tubuh bayi yang masih rentan terhadap berbagai macam bentuk gangguan yang cukup berbahaya. Salah satu bentuk pengaruh yang biasa muncul adalah bayi demam setelah mandi air dingin.

Hal ini merupakan salah satu dari beberapa penyebab demam pada bayi yang paling umum. Kali ini pun kita akan membahas mengenai beberapa hal yang berhubungan dengan kondisi tersebut. Meskipun terkesan sederhana dan biasa saja namun, pada dasarnya hal tersebut merupakan hal yang cukup berbahaya jika tidak ditangani. Ada beberapa hal yang harus di pahami, kenapa bayi mengalami demam setelah mandi air dingin, seperti

Penyebab Bayi Demam Setelah Mandi Air Dingin

Bayi dalam berapa pun usianya memiliki kemungkinan untuk terserang berbagai macam penyakit. hal ini dikarena  sistem imunitas dari bayi itu sendiri masih sangat rentan. Meskipun dengan mengkonsumsi ASI secara langsung dari ibu dapat meningkatkan imunitas bayi. Tapi tetap saja tidak akan secara langsung memiliki pengaruh. Ketika bayi dimandikan dengan air dingin, maka perbedaan suhu yang ada tersebut akan memberikan shock terhadap sistem imun dari bayi itu sendiri. Sebagaimana yang kita tahu bahwa suhu tubuh dari bayi masih cukup tinggi terutama jika masih dalam hitungan bulan.

Munculnya demam pada anak tersebut merupakan salah satu bentuk dari usaha tubuh bayi untuk menyeimbangkan suhunya kembali. Penurunan suhu yang sangat mendadak ini tak bisa diikuti dengan penjagaan suhu tubuh bayi. Efeknya yang kadang muncul adalah demam tak kunjung turun pada balita. Sebenarnya hal tersebut adalah sebuah hal yang wajar saja terjadi kepada bayi. Namun, akan memiliki efek yang cukup buruk jika hal tersebut terjadi pada bayi yang masih prematur. Hal ini dikarenakan pada bayi yang masih prematur sistem imunitasnya jauh kurang sempurna dari pada bayi yang lahir secara normal.

Untuk menghindari bayi demam setelah mandi air dingin, para orang tua dianjurkan untuk memandikan air hangat. Hal ini akan dapat menjaga kondisi suhu tubuh bayi tetap dalam kondisi yang cukup normal. Tidak akan terjadi perbedaan suhu yang menyebabkan demam  panas pada balita.

Efek Samping Bayi Demam Setelah Mandi Air Dingin

Memandikan bayi dengan menggunakan air dingin pada dasarnya memiliki beberapa efek samping yang cukup berbahaya. Efek yang muncul kebanyakan akan menyerang sistem yang ada di dalam tubuh bayi itu sendiri dan menyebabkan kerusakan yang cukup berbahaya, meskipun akan berbeda pada setiap kondisinya. Ada beberapa efek samping yang bisa saja muncul seperti

  1. Menyebabkan hipotermia
  2. Merusak jaringan kulit
  3. Munculnya gejala demam
  4. Menghambat jalan pernafasan bayi
  5. Menghambat jalur peredaran darah bayi.

Pengobatan Bayi Demam Setelah Mandi Air Dingin

Jika kita berbicara mengenai pengobatan, maka ada beberapa metode yang bisa kita gunakan untuk menghentikan panas pada bayi. Namun lebih baik dalam hal ini kita menggunakan beberapa ramuan tradisional untuk demam pada bayi. Hal ini untuk menghindari beberapa efek samping antibiotik pada bayi. Sebagai mana yang kita ketahui bahwa sistem yang ada dalam tubuh bayi masih sangat rentan, jika kita salah memilih obat maka akan berakibat buruk pada bayi. Hal yang paling tepat untuk kita lakukan adalah segera membawa bayi ke dokter anak, setelah kita lakukan usaha untuk menurunkan panas anak.

Itu tadi beberapa hal mengenai mengapa bayi demam setelah mandi air dingin. Pastikan kita tetap menjaga dan merawat bayi dalam kondisi yang baik. Tindakan yang hati-hati akan sangat membantu dalam perawatan bayi. Semoga informasi tadi bermanfaat.