Cara Menangani Demam Bayi Baru Lahir

Demam bayi baru lahir menjadi salah satu kondisi yang umum terjadi. Gejala demam tersebut adalah pertanda jika tubuh bayi sedang berusaha untuk melawan penyakit sekaligus sebagai tanda jika sistem kekebalan tubuh bayi masih berfungsi dengan baik. Akan tetapi, masalah ini juga harus diwaspadai khususnya jika demam terjadi pada bayi yang baru lahir dan berusia masih […]

Fakta Demam Pada Bayi yang Harus Diketahui

Bayi bisa dikatakan mengalami demam jika suhu tubuhnya sudah sampai 38 derajat celcius atau lebih. Untuk itu jika tubuh bayi terasa hangat, terlihat memerah namun ketika diukur dengan termometer masih memperlihatkan angka di bawah 38 derajat celcius, maka buah hati anda bisa dikatakan tidak mengalami demam. Ada beberapa fakta demam pada bayi yang sangat penting […]

5 Bahaya Demam pada Bayi yang Wajib Diwaspadai

Anak yang demam akan membuat orang tua khawatir. Apalagi jika anak tersebut adalah bayi. Yang terpikirkan adalah tubuh bayi yang sangat kecil, kasihan sekali jika harus menahan sakit. Tubuh bayi sendiri memang pada dasarnya sedikit lebih hangat dibandingkan anak yang lebih besar daripada orang dewasa. Oleh karena itu, untuk memastikan bayi mengalami demam bayi atau […]