4 Gejala Khas Demam Berdarah Paling Utama

Mengenal lebih mendalam tentang gejala khas demam berdarah menjadi hal yang sangat penting karena banyak orang yang masih saja keliru saat membedakan demam berdarah dengan penyakit lainnya khususnya tipes. Ini berakibat seringnya terjadi kesalahan atau keterlambatan dalam penanganannya dan berikut kami berikan penjelasan selengkapnya. Apakah Demam Berdarah? Penyakit demam berdarah dengue atau DBD merupakan salah […]

Gejala Demam Dewasa dan Anak Serta Bayi

Demam merupakan kondisi suhu tubuh yang lebih tinggi dari normal. Suhu tubuh rata rata adalah sekitar 37 derajat celcius. Suhu tubuh anda mungkin bisa lebih tinggi atau lebih rendah dari itu dan bahkan bisa berfluktuasi sepanjang hari. Fluktuasi ini bisa bervariasi sesuai dengan usia dan juga tingkat keaktifan seseorang. Saat suhu tubuh lebih tinggi, maka […]

Penyebab Umum Mual dan Muntah Disertai Demam

Semua orang bisa saja mengalami mual dan muntah disertai demam. Meski begitu, kondisi ini memang lebih sering dialami anak anak karena sistem imun tubuh mereka yang masih belum sempurna untuk melawan segala penyakit yang menyerang. Lalu, apa saja penyebab umum mual dan muntah disertai demam yang paling sering terjadi?, simak ulasan kami berikut ini untuk […]

3 Gejala Demam yang Butuh Perawatan Serius

Demam mungkin sering kali terjadi pada banyak penyakit dari mulai kondisi yang ringan seperti flu sampai penyakit yang betul betul membutuhkan bantuan serta perawatan dokter secepatnya. Untuk membantu anda membedakan antara gejala demam biasa dengan gejala demam yang butuh perawatan serius dan disebabkan karena kondisi yang berbahaya, silahkan simak ulasan selengkapnya berikut ini. Apa Itu […]

Gejala Demam Faringokonjungtiva dan Pengobatannya

Demam faringokonjungtiva merupakan sebuah kondisi yang ditandai dengan terjadinya demam, sakit tenggorokan dan juga konjungtivitis folikular. Demam faringokonjungtiva juga sering disebut dengan PCF ini juga sering terjadi pada anak anak sekolah karena memang memiliki risiko yang lebih tinggi. Berikut ini akan kami berikan apa saja gejala demam faringokonjungtiva dan bagaimana cara paling benar untuk mengatasinya. […]

8 Tanda Demam Scarlet Pada Anak

Demam scarlet merupakan penyakit yang bisa terjadi karena racun dari bakteri grup A Streptococcus yang sering dihubungkan dengan sakit tenggorokan. Sekitar 10% infeksi radang nantinya juga bisa berkembang menjadi demam berdarah. Demam scarlet bisa juga menyebabkan penyakit medis seumur hidup jika tidak segera diatasi. Demam scarlet juga bisa terjadi pada anak anak dan juga orang […]

Apa Hubungan Rheumatoid Arthritis dan Demam?

Demam merupakan gejala umum dari rheumatoid arthritis yang sering diabaikan banyak orang. Ketika berbicara tentang gejala rheumatoid arthritis, maka yang sering terjadi adalah pembengkakan, nyeri sendi dan juga terasa kaku, namun rheumatoid arthritis atau disingkat RA ini juga bisa berpengaruh pada banyak organ tubuh dan bisa menyebabkan peradangan yang luas termasuk juga demam. Lalu, apa […]

9 Gejala Demam Campak Pada Bayi, Anak dan Orang Dewasa

Demam campak merupakan penyakit yang sangat mudah menular dan juga menjadi salah satu penyebab kematian pada anak anak jika terlambat ditangani. Demam campak yang sering disebut juga dengan rubeola ini adalah infeksi virus yang terjadi pada sistem pernapasan yang bisa menular lewat lendir atau air liur penderita serta juga bisa ditularkan lewat bersin dan batuk. […]

3 Gejala Demam Intermiten Pada Anak yang Umum Terjadi

Pada saat anak sedang demam, berarti suhu tubuh mereka akan naik yang bertujuan untuk melawan kondisi atau infeksi penyebab demam tersebut. Meski bisa membantu untuk menyembuhkan tubuh, namun demam sering membuat para orang tua merasa khawatir khususnya ketika berulang kali mengalami demam. Demam intermiten atau demam periodik sering dijadikan gejala dari penyakit dan kondisi yang […]

7 Faktor yang Bisa Menyebabkan Gejala Pilek dan Demam Semakin Memburuk

Baik itu pilek atau demam, sama sama menimbulkan rasa tidak nyaman pada tubuh penderita. Meski pada umumnya gejala dari gejala pilek dan juga demam sangat mudah ditangani seperti menggunakan obat obatan warung, namun ternyata ada juga beberapa kebiasaan yang bisa memperburuk gejala dari pilek dan demam yang anda alami. Berikut akan kami berikan beberapa faktor […]