Efek Vaksin Demam Kuning yang Mungkin Terjadi

Demam kuning merupakan penyakit yang berpotensi fatal akibat virus demam kuning. Virus ini ditemukan di beberapa negara yang bisa menyebar lewat gigitan nyamuk terinfeksi virus namun tidak ditularkan dari satu penderita ke orang lain. Salah satu cara untuk mengatasi demam kuning tersebut bisa dilakukan dengan vaksin. Namun, ternyata juga ada efek vaksin demam kuning yang […]

Benarkah Vaksin Demam Berdarah Belum Tentu Ampuh?

Beberapa waktu yang lalu, Filipina mencanangkan program vaksin atau imunisasi demam berdarah dengan vaksin Dengvaxia. Program tersebut diperuntukkan untuk anak anak usia 9 tahun hingga 16 tahun. Akan tetapi beberapa waktu lalu, vaksin demam berdarah tersebut dihentikan sebab ada beberapa risiko yang mengintai. Sedangkan untuk Indonesia sendiri, Ikatan Dokter Anak Indonesia atau IDAI juga sudah […]

3 Pencegahan Awal Demam Campak yang Wajib Dilakukan

Demam campak adalah penyakit yang disebabkan karena virus rubeola yang biasa menyerang kaum anak-anak atau si kecil. Campak sendiri memang penyakit yang diakibatkan virus dan memang mudah ditularkan serta menjadi penyebab utama kematian bila telat tertangani. Campak sendiri merupakan penyakit yang menyerang anak-anak dengan seperti gejala demam, pilek, nyeri tenggorokan dan adanya nyeri otot dengan ciri […]

Vaksin Demam Kuning dan Efek Sampingnya yang Perlu Diketahui

Ada banyak sekali jenis demam yang bisa menjangkiti manusia. Salah satunya adalah demam kuning. Demam kuning sebenarnya merupakan jenis demam yang disebabkan oleh infeksi virus. Penyebab Demam Kuning ini ditularkan melalui nyamuk Aedes aegypti. Namun demam ini bukanlah jenis demam berdarah walau jenis nyamuk yang menularkannya sama. Umumnya, demam kuning banyak tersebar di Karibia, Afrika, […]