6 Obat Tradisional Demam Menggigil Terbukti Ampuh

Demam menggigil adalah reaksi dari otot saat terjadi kontraksi secara berulang yang dilakukan untuk meningkatkan suhu tubuh karena tubuh mengalami infeksi virus, bakteri atau plasmodium yang menyerang tubuh. Ada banyak penyakit yang bisa menyebabkan tubuh mengalami demam menggigil seperti diantaranya infeksi saluran kemih, malaria, radang tenggorokan, meningitis, sinusitis, flu dan masih banyak lagi jenis penyakit […]

Cara Mengobati Demam Dengan Daun Jarak Terlengkap

Pernahkah Anda mengalami demam? Jika suhu tubuh Anda berada di atas rata-rata normal yaitu 37 derajat Celsius, maka kemungkinan besar Anda terkena demam. Demam atau yang bahasa medisnya disebut febris sebenarnya wajar terjadi. Karena febris merupakan mekanisme tubuh dalam melawan infeksi bakteri maupun virus. Tanda dan gejala febris diantaranya adalah berkeringat, sakit kepala, nyeri otot dan […]

10 Obat Tradisional Demam Menggigil Pada Orang Dewasa

Kebanyakan demam terjadi karena adanya reaksi tubuh terhadap infeksi. Jadi, umumnya penyebab demam adalah demam infeksi. Dan pada beberapa demam virus dan demam bakteri penyebab infeksi mengakibatkan panas yang tinggi. Akibatnya terkadang tubuh menggigil. Demam menggigil adalah kondisi di mana tubuh merasa kedinginan hingga menggigil, sementara jika dipegang atau diukur suhu tubuhnya tinggi. Pada orang […]

5 Manfaat Madu Untuk Penurun Panas Terbukti Ampuh

Manfaat madu untuk demam, baik orang dewasa maupun panas pada anak sudah sangat diyakini. Di Indonesia, yang mempunyai beragam flora, menghasilkan berbagai jenis madu. Dan bagi orang Islam, khasiat madu terdapat dalam Al Qur’an. Dengan semakin diyakininya manfaat madu bagi kesehatan dan mengobati berbagai jenis penyakit, saat ini banyak diproduksi berbagai jenis madu. Mulai dari […]

Cara Merawat Demam dengan Asam Jawa yang Ampuh

Demam merupakan sebuah gangguan kesehatan yang mungkin sering dialami oleh anak maupun orang dewasa. Demam bisa terjadi karena beberapa hal. Namun kebanyakan demam disebabkan oleh infeksi di dalam tubuh. Ada banyak cara yang dilakukan secara tradisional untuk membantu menurunkan panas badan. Mulai dari melakukan teknik kompres, hingga menggunakan beberapa Obat Tradisional Penurun Panas untuk membantu […]

Manfaat Minyak Kayu Putih untuk Demam yang Perlu Diketahui

Kesehatan memang perlu dijaga agar kegiatan setiap hari tidak terganggu. Namun ada kalanya kita memang terserang beberapa jenis penyakit, seperti demam, flu, dan lainnya. Saat tubuh sedang demam atau meriang, mungkin kebanyakan dari kita akan langsung berpikir bahwa minyak kayu putih adalah media pertolongan pertama yang benar-benar ampuh. Apalagi saat demam dengan berbagai gejala menyerang […]

15 Obat Tradisional Penurun Panas Anak 4 Tahun Terbukti Ampuh

Meskipun orangtua sudah mengetahui bahwa tidak semua demam panas anak berbahaya, mereka seringkali tetap merasa khawatir ketika anak 4 tahun mengalami kenaikan suhu tubuh. Anak biasanya agak rewel, susah makan, dan malas bermain. Akibatnya, perhatian orangtua harus ditambah. Untuk anak dengan kondisi demikian, beberapa orang akan memilih obat tradisional. Obat herbal anak demam panas  ini […]

Manfaat Madu untuk Panas Dalam dan Cara Mengonsumsinya

Panas dalam memang pasti terasa tidak nyaman. Panas dalam juga sering menyebabkan gejala-gejala yang mengganggu, seperti sakit tenggorokan, sariawan, dan sebagainya. Tentunya kondisi ini perlu untuk segera diatasi. Dan salah satu cara untuk mengatasi panas dalam adalah dengan mengonsumsi bahan herbal seperti madu. Lalu apa saja manfaat madu untuk panas dalam yang bisa didapatkan? Berikut […]

5 Manfaat Bawang Merah untuk Demam Anak Paling Ampuh

Bawang merah merupakan bumbu dapur yang memiliki banyak khasiat. Bawang merah rupanya juga memiliki manfaat untuk kesehatan. Mungkin tidak banyak yang tahu bahwa bawang merah juga bisa digunakan untuk membantu menyembuhkan si kecil dari demam. Bahkan, manfaat bawang merah untuk demam anak ini memang terbukti ampuh bisa mempercepat penurunan demam. Untuk lebih jelasnya, berikut beberapa […]

Manfaat Angkak untuk Demam Berdarah dan Cara Mengkonsumsinya

Demam berdarah dan Demam Dengue memang merupakan sebuah penyakit yang kerap kali terjadi, terutama saat musim penghujan. Hal ini dikarenakan nyamuk penyebab demam berdarah memang akan berkembang biak dengan pesat di musim hujan. Kondisi ini tentunya perlu dicegah. Namun walau sudag dicegah, seringkali demam berdarah tidak bisa dihindari. Bagi pasien demam berdarah, mungkin ada beberapa orang […]