Panas Anak Tidak Turun 4 Hari – Penyebab – Pengobatan

Panas anak tidak turun 4 hari merupakan kondisi yang dapat dialami oleh anak anak diakibatkan oleh infeksi yang menyerang di tubuh terus meluas dan hingga 4 hari demam panas ini tidak kunjung turun juga. Anak anak memang merupakan penderita paling umum penyakit demam. Hal ini tentu tidak lepas dari kondisi kekebalan tubuh anak yang lemah […]

Bayi Panas Setelah Imunisasi DPT 2 – Penyebab – Pengobatan

Difteri Pertusis dan Tetanus yang disingkat menjadi DPT merupakan jenis vaksinasi wajib untuk balita. Difteri, pertusis dan tetanus sendiri merupakan 3 jenis penyakit yang sangat berbeda dan sama sama memiliki risiko tinggi terhadap kematian sehingga pemberian imunisasi DPT tersebut harus dilakukan pada balita. Penjelasan Penyakit DPT Difteri merupakan penyakit di selaput lendir hidung dan juga […]

Waspadai Badan Panas Kaki Dingin Kepala Pusing !

Saat tubuh sedang demam, maka peningkatan suhu tubuh akan terjadi yang umumnya disebabkan karena penyakit dimana tubuh sedang memberi tanda jika ada sesuatu yang terjadi di dalam tubuh. Untuk rang dewasa, jika suhu sudah mencapai 39.4 derjat celcius atau lebih tinggi maka sudah bisa dikatakan situasi yang mengkhawatirkan, sedangkan untuk bayi, balita dan anak hal […]

9 Obat Tradisional Penurun Panas Tinggi Pada Anak Terampuh

Demam yang menyebabkan panas tinggi badan tubuh bisa terjadi pada siapapun baik orang dewasa, anak anak bahkan bayi. Seperti yang kita ketahui, panas tinggi bukanlah penyakit namun terjadi karena sistem kekebalan tubuh yang memberitahu otak untuk menaikkan suhu badan sebagai cara membunuh kuman, virus atau bakteri penyebab penyakit tersebut. Untuk menyembuhkan penyakit yang mendasari memang […]